PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT ANUGERAH TIRTA SAMUDRA

  • Juli Prastyorini
  • Nur widyawati STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • Indriana Kristiawati STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • Meyti Hanna Ester Kalangi STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • Nugroho dwi priyohadi STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • Edi Priyanto STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • Dian Arisanti STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
  • mudayat . STIA dan Manajemen Kepelabuhan Barunawati Surabaya
Keywords: Leadership, Job Satisfaction, Performance..

Abstract

Abstract. This research aims to test and analyze the direct and indirect influence on employee performance through job satisfaction at PT. Tirta Samudra Award (Artamuda). The variables used in this research are leadership as an independent variable, satisfaction as an intervening variable and performance as a dependent variable. This type of research is eksplanatory research. The number of samples used in the research was 32 employees of PT. Anugerah Tirta Samudra (Artamuda) with the sampling technique used, namely total sampling, where all members of the population are used as research samples. The data analysis technique used is path analysis using SmartPLS. The results show that leadership, both directly and indirectly through job satisfaction, has a significant and positive influence on the performance of PT employees. Tirta Samudra Award (Artamuda).

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh langsung maupun tidak langsung terhadap kinerja karyawan melalui Kepuasan kerja di PT. Anugerah Tirta Samudra (Artamuda). Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kepemimpinan sebagai variabel independen, kepuasan sebagai variabel intervening dan kinerja sebagai variabel dependen. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksplanatory. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian sebanyak 32 karyawan PT. Anugerah Tirta Samudra (Artamuda) dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu total sampling, dimana semua aggota populasi digunakan sebagai sampel penelitian. Teknik analisis data yang digunakan yaitu menggunakan analisis jalur dengan menggunakan SmartPLS. Hasil menunjukkan bahwa kepemimpinan baik secara langsung maupun tidak langsung melalui kepuasan kerja memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap kinerja karyawan PT. Anugerah Tirta Samudra (Artamuda).

Published
2024-07-29